Mungkin setelah kita menginstall freebsd kita merasa sudah waktunya mengupdate atau kita dapat peringatan sudah saatnya mengupdate/patch system. Perintah yang akan kita gunakan adalah freebsd-update fetch, namun alangkah baiknya jika kita mengetahui system yang berjalan secara jelas sebelum mengupdate/patch nya.
Serv_1# uname -a
FreeBSD Serv_1.kocok.in 7.0-RELEASE FreeBSD 7.0-RELEASE #0: Sun Feb 24 19:59:52 UTC 2008 root@logan.cse.buffalo.edu:/usr/obj/usr/src/sys/GENERIC i386